BERITA INFORMASI KEGIATAN

Muara Enim, 21 Oktober 2020

bertempat di Rumah Dinas Plt. Bupati Muara Enim Bapak H. Juarsah, S.H
Prof. Hj. Tuty Emilia Agustina, PhD Ketua Yayasan Perguruan Serasan Muara Enim melakukan audiensi bersama dosen dan staf Yayasan Perguruan Serasan Muara Enim.

Dalam rangka meminta dukungan kepada Pemerintah Daerah untuk penggabungan sekolah tinggi di lingkungan Yayasan Perguruan Serasan Muara Enim berubah bentuk menjadi Universitas Serasan Muara Enim. dalam hal ini Bapak H. Juarsah, S.H sangat mendukung terbentuknya Universitas karena dapat meningkatkan Sumber Daya Manusia dan berdaya saing di kab. Muara Enim Khususnya.

 

Leave a Comment

Your email address will not be published.

kirim pesan
Selamat Datang
Penerimaan Mahasiswa baru
Silakan kalau ada pertanyaan